TATAPAN CINTA

Oleh: Wawan AD

Terasa ada beda dalam matamu

Adu tatap kian berdebar

Tingkah menjadi salah

Ayu sikapmu merobek jantungku

Parasmu mengoyak lorong beku

Antara malu dan rindu menyatu

Namamu rontokan hatiku


Curi pandang hiasi tingkah

Ingin ucap rasa yang ada

Namun ragu menjadi tabir

Tak kuasa ungkap segala

Aku kamu simpan gelora rasa


 *_Jtl-Akrostik-wh-27 Februari 2022_*

Komentar

Postingan populer dari blog ini

ANDA PUNYA TULISAN? AYO JADIKAN BUKU, tarik sis...

MERAIH MIMPI DENGAN MENULIS

AYO NULIS HINGGA NERBITIN BUKU KUY..